Pilih Bahasa

IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK IKAN KIUNG (Chana lucius) DARI DIPERAIRAN SUNGAI DI DESA JADA BAHRIN

Ikan kiung (Channa lucius) merupakan ikan yang banyak ditemukan di perairan Pulau Bangka Kiung (Channa lucius) adalah sejenis ikan karnivora dari sungai-sungai di dalam hutan. Ikan ini termasuk ke dalam suku Channidae (keluarga ikan gabus)., salah satunya di sungai sungai dijada Bahrin Merawang. Ikan kiung mempunyai nama yang berbeda-beda di setiap daerah, misalnya saja ikan bujuk. Morfologi ikan kiung yaitu kepalanya besar dan sisiknya besar, mulutnya bersudut lancip, sirip punggung dan sirip duburnya panjang dan tingginya hampir sama Warna tubuh ikan bervariasi, mulai dari coklat di punggung dan kuning di perutnya. Ada juga garis gelap yang berjalan dari belakang mata hingga ke ekor, namun terputus-putus membentuk deretan bercak gelap berukuran besar. Di antara bercak-bercak itu, agak ke sebelah atasnya, terdapat deretan bercak yang kedua, yang sering menyatu dengan warna gelap di punggung ikan. Sela-sela di antara kedua deretan bercak itu membentuk garis zigzag terang memanjang di sisi tubuh. Namun, warna-warna ini kerap mengabur pada ikan yang sudah tua, Ini merupakan suatu keunikan di mana ikan ini  ditemukan banyak dipulau Bangka, pada tanggal 3 september identifikasi di lakukan di sungai di Desa Jada Bahrin, kecamatan Merawang, kabupaten Bangka. Yang dilakukan oleh mahasiswa Akuakulur , Universitas Bangka Belitung. Tujuanya dari di lakukanya identifikasi ini unuk megetahui karakteristik dari ikan kiung tersebut.

Komentar